Jumat, 04 Oktober 2013

Jaringan Darah


          Jaringan darah merupakan jaringan pendukung khusus, karena berupa cairan.Bagian-bagian dari jaringan darah adalah:
a.Sel darah
 Dibagi menjadi sel darah merah (eritrosit) berfungsi untuk mengangkutoksigen dan sel darah putih (lekosit) berfungsi untuk melawan benda-bendaasing yang masuk ke dalam tubuh.
b.Keping-keping darah (trombosit
Berfungsi dalam proses pembekuan darah. 
c.Plasma darah
          Komponen terbesar adalah air, berperan mengangkut sari makanan, hormon, zat sisa hasil metabolisms, antibodi dan lain-lain.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar